Panduanibu.com logo
  • Daftar Gratis
  • Member Login
  • Home
  • Inspirasi
    • Cerita Inspirasi
    • Motivasi Sukses
    • Fakta Unik
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Komunikasi Keluarga
    • Keuangan Keluarga
  • Kehamilan
    • Persiapan Kehamilan
    • Kesehatan Ibu Hamil
    • Makanan Ibu Hamil
    • Masalah Kehamilan
  • Kelahiran
    • Persiapan Melahirkan
    • Proses Melahirkan
    • Pasca Melahirkan
  • Bayi
    • Rangkaian Nama Bayi
    • Tumbuh Kembang Bayi
    • Seputar ASI
    • Perawatan Bayi
    • Kesehatan Bayi
  • ANAK
    • Tumbuh Kembang Anak
    • Kesehatan Anak
    • Makanan dan Gizi
    • Cerita dan Lagu
    • Kecerdasan Anak
  • Kuliner
    • Resep Makanan
    • Resep Minuman
    • Resep Kue
    • Wisata Kuliner
    • Tips Dapur
  • Gaya Hidup
    • Travelling
    • Fashion
    • Kecantikan
    • Kesehatan
  • Asuransi

Ingin Cantik Alami? Simak 6 Tips Cantik Ini

  Share ke Facebook  Share ke Twitter

Image

PanduanIbu.com - Kecantikan kulit wajah merupakan salah satu cerminan pribadi seseorang. Sehingga tidak salah jika semua wanita menginginkan untuk memiliki wajah yang cantik alami, mulus dan sehat.  Cantik alami tentu saja lebih baik dibandingkan dengan perawatan wajah menggunakan kosmetik yang justru berdampak buruk bagi kesehatan kulit. Lalu bagaimana caranya? Simak tips cantik alami berikut ini:

Meningkatkan Suplay Gizi

Asupan gizi penting bagi elastisitas kulit, antara lain dengan mengkonsumsi vitamin A dan vitamin C. Vitamin A dan C membantu produksi kolagen dan elastin. Vitamin C juga berperan meningkatkan daya tahan tubuh, sehingga tubuh menjadi lebih prima dan wajah akan terlihat sehat berseri.

Mengkonsumsi Sayuran

 

Cara cantik alami juga bisa dilakukan dengan meningkatkan konsumsi sayuran. Sayuran mengandung zat besi yang berguna untuk meningkatkan pembentukan sel darah merah. Kelancaran peredaran darah menambah keceriaan dan vitalitas tubuh, sehingga penampilan akan lebih menarik dan lebih bertenaga.

Mengkonsumsi Air Putih

Dianjurkan untuk mengkonsumsi air putih sebanyak minimal 8 gelas dalam satu hari. Mengkonsumsi air putih yang cukup dan teratur dapat meningkatkan peredaran darah, membantu meningkatkan daya tahan tubuh dan memperlancar proses metabolisme.

Mengkonsumsi vitamin E

Vitamin E sangat bagus untuk perawatan kecantikan alami. Vitamin E mengandung antioksidan yang salah satunya berperan mencegah penuaan dini. Tauge adalah salah satu contoh vitamin E.

Mengatur Pola Istirahat

Istirahat yang cukup dan teratur sangat dibutuhkan oleh tubuh karena pada kondisi istirahat, energi terbentuk secara maksimal dan terjadi perbaikan sel-sel yang rusak.

Berpikir Positif

Berpikir positif juga harus diterapkan untuk merawat kecantikan alami, karena dengan berpikir positif dapat meningkatkan ketenangan sehingga berdampak positif pula bagi kecantikan fisik.

 

Hastag

  • # cerita motivasi
  • # cantik alami
  • # tips cantik
  • # tips cantik alami
  • # kecantikan alami
Tweet

Team PanduanIbu.com02 Januari 2015

Like
Komentar
Share

Posting Terkait

Cara Mudah Memerahkan Bibir Secara Alami

Cara Mudah Memerahkan Bibir Secara Alami

Ingin Punya Kulit Putih? Simak Tips Memutihkan Kulit Secara Alami Ini

Ingin Punya Kulit Putih? Simak Tips Memutihkan Kulit Secara Alami Ini

9 Tips Tampil Cantik dengan Make Up Natural

9 Tips Tampil Cantik dengan Make Up Natural

7 Cara Alami ini Mampu Menghilangkan Kantung Mata Gelap

7 Cara Alami ini Mampu Menghilangkan Kantung Mata Gelap

Lakukan Hal Ini untuk Perawatan Kulit Berminyak

Lakukan Hal Ini untuk Perawatan Kulit Berminyak

Manfaat Olahraga Bagi Kecantikan Tubuh

Manfaat Olahraga Bagi Kecantikan Tubuh

4 Rahasia Kulit Cantik

4 Rahasia Kulit Cantik

Cara Memutihkan Wajah Secara Alami dan Cepat Tanpa Obat-obatan

Cara Memutihkan Wajah Secara Alami dan Cepat Tanpa Obat-obatan

Menghilangkan Flek Hitam di Wajah Secara Alami

Menghilangkan Flek Hitam di Wajah Secara Alami

Bunda, Ternyata Es Batu Bisa Dimaanfaatkan untuk Kecantikan Kulit

Bunda, Ternyata Es Batu Bisa Dimaanfaatkan untuk Kecantikan Kulit

Member Login

Belum terdaftar?

Klik disini untuk Daftar Gratis

Mom's Tool

  • Bank Nama Bayi
  • Kalkulator Masa Subur
  • Kalkulator Seks
  • Kalkulator HPL
  • Pertumbuhan Janin
  • Pertumbuhan Bayi
  • Pertumbuhan Anak
  • Kontak
  • Redaksi
  • FAQ
  • Disclaimer
  • Syarat & Ketentuan
Copyright by Panduanibu.com 2023. All right reserved.
Tips Cantik Alami yang Praktis dan Mudah